Selasa, 25 Agustus 2020

MATERI KELAS 6 TEMA 2 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 2

 


Selamat pagi anak-anak kelas 6 SD Negeri Pelemgede 02 yang bu guru sayangi dan banggakan. 
Mari kita berdoa terlebih dahulu sebelum belajar.


Untuk literasi anak-anak dapat membaca materi sebelumnya.


Hari ini anak-anak akan belajar tematik dalam mapel PPKn DAN SBdP.
  • PPKn



  • SBdP
Anak-anak lihatlah gerakan Tari Indang dari Sumatera Barat, praktikkan gerakannya dan divideo.
Selamat mencoba ya anak-anak.





  • MATEMATIKA
Kerjakan soal dari LKS Matematika Uji Kompetensi halaman 21. Kerjakan nomor 1-10 taruh di LKS saja ya anak-anak.



Sekian dulu materi yang bu guru sampaikan, semoga anak-anak tetap semangat belajarnya.


Jadilah anak-anak yang membanggakan bagi orang tua, nusa dan bangsa. Tetap hormat dan patuh pada orang tua dan guru..semangat ya anak-anak...


Anik Sudarwati, S.Pd.
Guru SD Negeri Pelemgede 02

    Senin, 24 Agustus 2020

    MATERI KELAS 6 TEMA 2 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 1

     Selamat pagi anak-anak kelas 6 SD Negeri Pelemgede 02 yang bu guru sayangi dan banggakan. 
    Mari kita berdoa terlebih dahulu sebelum belajar.

    Untuk literasi anak-anak dapat membaca materi sebelumnya.

    Hari ini anak-anak akan belajar tematik dalam mapel Bahasa Indonesia, IPS, dan IPA.
    • Bahasa Indonesia
    Ayo anak-anak baca informasi di bawah ini.

    Setelah itu anak-anak baca dengan sungguh-sungguh teks di bawah di bawah ini tentang pertempuran Surabaya. Lalu kerjakan peta pikiran di bawahnya ya anak-anak.



    Tugas kalian: membuat 1 kalimat efektif dari bacaan pertempuran Surabaya.

    Contoh kalimat efektif adalah
    Brigadir Jenderal Mallaby memimpin tentara sekutu pada tanggal 25 Oktober 1945.
    Brigadir Jenderal Mallaby: subyek
    Memimpin: predikat
    Tentara sekutu: obyek
    pada tanggal 25 Oktober 1945: keterangan waktu

    Jadi kalimat di atas adalah kalimat efektif karena sesuai unsur SPOK.
    • IPS
    Nah, kalian harus mencari informasi tentang perjuangan dalam mempertahankan kemerdekaan.
    Ini bu guru beri kelompok, namun karena belajarnya dari rumah, maka kerjakan sendiri-sendiri ya anak-anak.

    Kelompok I: absen nomor 1-4
    Kelompok II: absen nomor 5-8
    Kelompok III: absen nomor 9-12
    Kelompok IV: absen nomor 13-16
    Kelompok V: absen nomor 17-21

    Kerjakan sesuai tugas di bawah ini. Dan sesuai absen kalian sendiri ya.


    • IPA
    Anak-anak yang bu guru sayangi, kembali kita belajar tentang cara hewan menyesuaikan diri dengan lingkungan. Kenapa hewan menyesuaikan diri? Karena untuk mempertahankan hidup.

    Ayo amati gambar di bawah ini!
    Kemudian jawablah pertanyaan di bawahnya. Kerjakan di buku tugas kalian.



    Sekian dulu materi yang bu guru sampaikan, semoga anak-anak tetap semangat belajarnya.

    Jadilah anak-anak yang membanggakan bagi orang tua, nusa dan bangsa. Tetap hormat dan patuh pada orang tua dan guru..semangat ya anak-anak...






    Modul Ajar